TA DIGITAL
Sistem informasi online pendataan administrasi kependudukan di Kelurahan Bulusan, Kecamatan Tembalang Semarang
Di kelurahan Bulusan, kecamatan Tembalang, Semarang, untuk pendataan buku catatan
keluarga masih menggunakan cara manual. Sistem Informasi Pendataan Administrasi Kependudukan ini dibuat untuk memecahkan masalah tersebut, dimana dapat memudahkan dalam mengolah data catatan keluarga. Sistem Informasi Pendataan Administrasi Kependudukan ini menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL. Sistem Informasi Pendataan Administrasi Kependudukan ini dioperasikan oleh
administrator, pegawai kelurahan dan kader kelurahan Bulusan.
Tidak tersedia versi lain