TA DIGITAL
Penyusunan Anggaran Penjualan Solar di Stasiun Pengisian Bahan Bakar Nelayan (SPBN) pada KUD Karya Mina Kota Tegal
Tujuan Tugas Akhir ini adalah mengevaluasi anggaran penjualan yang telah dibuat oleh KUD Karya Mina Kota Tegal tahun 2007-2010 dan menyusun anggaran penjualan solar tahun 2011.
Data yang diperlukan dalam tugas akhir ini adalah data realisasi penjualan tahun 2007-2010. Untuk memperoleh metode peramalan penjualan maka dipilih metode yang memiliki Standar Kesalahan Peramalan (SKP) terkecil. Untuk dianalisis dengan metode komparasi atau perbandingan antara metode least square dengan metode kuadratik.
Hasil pengolahan data menunjukkan bahwa sebaiknya perusahaan menggunakan metode Least Square untuk meramalkan penjualan tahun 2011 karena metode Least Square mempunyai Standar Kesalahan Peramalan (SKP) yang terkecil yaitu Rp 1.875.631.338,59.
Tidak tersedia versi lain