Penelitian ini bertujuan mengetahui seberapa besar return ekspektasi dan risiko portofolio optimal serta model yang terbaik antara Model Markowitz dengan Model Indeks Tunggal dalam pembentukan portofolio optimal pada perusahaan Sub Sektor Perbankan periode 2018-2022. Jenis penelitian ini termasuk deskriptif kuantitatif terapan. Data penelitian menggunakan data sekunder berupa harga penu…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kinerja keuangan berdasarkan proses bisnis internal perusahaan dengan metode balanced scorecard pada perusahaan berbagai sektor dengan kapitalisasi tertinggi di Bursa Efek Indonesia yang mengalami penurunan laba di tahun 2020-2021. Desain penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif terapan deskriptif. Sampel penelitian dipilih menggunaka…
Penelitian ini bertujuan menganalisis pembentukan portofolio optimal saham berdasarkan model Markowitz dan model Indeks Tunggal pada perusahaan IDX BUMN20 tahun 2017-2021. Jenis peneltian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif terapan. Data Sekunder yang digunakan yaitu harga penutupan saham bulanan dan IHSG bulanan serta nilai suku bunga Bank Indonesia. Sampel dalam penelit…